SUKABUMIUPDATE.com - Ada banyak aspek yang perlu diperhatikan sebelum seseorang membeli smartphone. Bukan hanya chipset dan baterai, namun layar juga menjadi poin penting. Salah satu teknologi layar smartphone yang banyak digandrungi saat ini adalah AMOLED karena memiliki keunggulan tersendiri.
Dikutip dari suara.com, teknologi layar AMOLED sudah dipastikan memiliki konsumsi daya lebih rendah atau efisiensi energi lebih baik jika dibandingkan dengan teknologi tampilan lain, seperti LED dan LCD.
Panel AMOLED konvensional memiliki lapisan plastik organik dengan ketipisan sekitar 100 hingga 500 nanometer. Ini sekitar 200 kali lebih tipis dari sehelai rambut manusia.
Ketipisan ini juga berarti ringan dan fleksibel. Meski demikian, kontras layar yang dihasilkan layar AMOLED bisa diadu.
Berikut ini adalah rekomendasi HP murah layar AMOLED terbaik Juni 2022:
1. Infinix Note 12 G96
- Layar: Super AMOLED 6.7 inci
- Chipset: MediaTek Helio G96
- RAM: 8 GB
- Memori: Internal 128 GB
- Kamera: 50 MP+ 2MP
- Kamera depan: 16MP
- Baterai: Li-Po 5000mAh
- Harga: Rp 2.600.000
2. Samsung Galaxy M32
- Layar: Super AMOLED, 6,4 inci, Full HD+
- Chipset: Mediatek Helio G80
- GPU: Mali-G52 MC2
- RAM: 6 GB
- Memori Internal: 128 GB
- Memori Eksternal: microSD hingga 1 TB (slot khusus)
- Kamera Belakang: 64 MP + 8 MP + 2 MP + 2 MP
- Kamera Depan: 20 MP
- Baterai: Li-Ion 5000 mAh
- Harga: Rp 2,7 juta.
3. Redmi Note 10S
- Layar: AMOLED 6.67 inci
- Chipset: Mediatek Helio G95 (12 nm)
- RAM: 6 GB
- Memori Internal: 64 GB
- Kamera: 108MP wide, 8MP Ultrawide, 5MP Macro, 2Mp depth
- Baterai: Li-Po 4520 mAh
- Harga: Rp 2.799.000
4. Poco M4 Pro
- Layar: AMOLED 6,43 inci
- Chipset: MediaTek Helio G96
- GPU: GPU Mali-G57
- RAM: 6 GB
- Memori Internal: 128 GB
- Memori Eksternal: microSDXC (slot khusus)
- Kamera Belakang: 64 MP + 8 MP + 2MP
- Kamera Depan: 16 MP
- Baterai: Non-removable Li-Po 5000 mAh
- Harga: Rp 2.999.000 jutaan
5. Realme 9
- Layar: Super AMOLED 6.4 inci
- Chipset:Snapdragon 680 Processor
- RAM: 6 GB
- Memori Internal: 128 GB
- Kamera: 108 MP + 8 MP = 2,P
- Kamera depan: 16 MP
- Baterai: Li-Po 5000 mAh
- Harga: Rp 2.999.000.
SUMBER: SUARA.COM
Editor : Noity