SUKABUMIUPDATE.com - Lewis Capaldi saat ini tengah menjadi sorotan karena sindrom Tourette yang dideritanya kambuh saat dirinya sedang manggung dan videonya tersebar di media sosial.
Untuk kamu yang tidak mengenal siapa itu Lewis Capaldi, dia merupakan seorang penyanyi yang terkenal dengan lagu Someone To Loved yang viral di TikTok dan kemungkinan besar kamu juga pernah mendengar lagu tersebut.
Lagu Someone You Love ditulis oleh Lewis Capaldi dan beberapa rekannya. Lagu ini menceritakan tentang seseorang yang merindukan kekasih lamanya dan dia merasa jika dirinya telah memberikan segala hal namun mantan kekasihnya itu tetapi meninggalkannya.
Baca Juga: Gejala Tics Sindrome Tourette Cabul dan Vulgar, Studi: Pria Lebih Beresiko
Penasaran lirik dan terjemahan lagu Someone You Loved Lewis Capaldi? Simak selengkapnya di bawah ini seperti menghimpun dari Spotify.
Lirik dan Terjemahan Lagu Someone You Loved
I'm going under and this time I fear there's no one to save me
Aku tenggelam dan sepertinya kali ini takkan ada yang menyelamatkanku
This all or nothing really got a way of driving me crazy
Situasi tak pasti ini sungguh membuatku gila
I need somebody to heal
Aku butuh seseorang untuk menyembuhkanku
Somebody to know
Seseorang untuk mengenalku
Somebody to have
Seseorang untuk kumiliki
Somebody to hold
Seseorang untuk kudekap
It's easy to say
Mudah untuk mengatakannya
But it's never the same
Tapi rasanya tak pernah sama
I guess I kinda liked the way you numbed all the pain
Aku suka caramu hilangkan rasa sakitku
Now the day bleeds Into nightfall
Sekarang hari yang menyakitkan memasuki malam
And you're not here
Dan kau tak di sini
To get me through it all
Untuk menemani ku melewati semua ini
I let my guard down
Aku lengah
And then you pulled the rug
Dan kemudian kau meninggalkan ku
I was getting kinda used to being someone you loved
Aku sudah mulai terbiasa menjadi seseorang yang kau cinta
I'm going under and this time I fear there's no one to turn to
Aku terpuruk dan kali ini tak aku takut tidak ada tempat yang bisa aku tuju
This all or nothing way of loving got me sleeping without you
Ini semua atau tidak sama sekali ini membuat ku tidur tanpa mu
I need Somebody to know
Seseorang untuk mengenalku
Somebody to heal
seseorang untuk menyembuhkanku
Somebody to have
Seseorang untuk dimiliki
Just to know how it feels
Hanya untuk mengetahui bagaimana rasanya
It's easy to say
Mudah untuk mengatakannya
But it's never the same
Tapi rasanya tak pernah sama
I guess I kinda liked the way you helped me escape
Aku suka caramu membantuku melarikan diri
Now the day bleeds Into nightfall
Sekarang hari yang menyakitkan memasuki malam
And you're not here
Dan kau tak di sini
To get me through it all
Untuk menemani ku melewati semua ini
I let my guard down
Aku lengah
And then you pulled the rug
Dan kemudian kau meninggalkan ku
I was getting kinda used to being someone you loved
Aku sudah terbiasa menjadi seseorang yang kau cinta
And I tend to close my eyes when it hurts sometimes
Dan aku cenderung memejamkan mata terkadang ketika sakit
I fall into your arms
Aku jatuh dalam pelukanmu
I'll be safe in your sound ‘til I come back around
Aku akan baik-baik saja dalam suaramu hingga aku kembali lagi
Now the day bleeds Into nightfall
Sekarang hari yang menyakitkan memasuki malam
And you're not here
Dan kau tak di sini
To get me through it all
Untuk menemani ku melewati semua ini
I let my guard down
Aku lengah
And then you pulled the rug
Dan kemudian kau meninggalkan ku
I was getting kinda used to being someone you loved
Aku sudah terbiasa menjadi seseorang yang kau cinta
Now the day bleeds Into nightfall
Sekarang hari yang menyakitkan memasuki malam
And you're not here
Dan kau tak di sini
To get me through it all
Untuk menemani ku melewati semua ini
I let my guard down
Aku lengah
And then you pulled the rug
Dan kemudian kau meninggalkan ku
I was getting kinda used to being someone you loved
Aku sudah terbiasa menjadi seseorang yang kau cinta
I let my guard down
Aku lengah
And then you pulled the rug
Dan kemudian kau meninggalkan ku
I was getting kinda used to being someone you loved
Aku sudah terbiasa menjadi seseorang yang kau cinta
Editor : Reza